Minggu, 24 Mei 2009

Sekilas Kelompok Tani Makmur Abadi



Kelompok Tani Makmur Abadi berdiri pada 10 November 2002. Pada awal berdirinya hanya beranggotakan 15 orang. Namun sekarang telah beranggotakan lebih dari 50 orang. Semua anggotanya adalah petani apel.
Kami beralamat di jln.Diponegoro Desa Tulungrejo Kec. Bumiaji Kota Batu Jawa Timur.

Visi Dan Misi

  • Melestarikan tanaman apel
  • Menampung keluh kesah petani apel
  • Memecahkan masalah budidaya apel
  • Sebagai wadah aspirasi petani untuk diusulkan dalam program pemerintah
  • Sebagai wadah untuk meningkatkan SDM petani
  • Mewujudkan budidaya apel secara organik
  • Kelompok sebagai kekuatan ekonomi petani

Susunan Pengurus

Ketua : Sugiman
Sekretaris : Herdi Saxono
Bendahara : Pramono
Unit Wisata : Heri dan Dani
Unit Pasar dan Modal : Suharno dan Yusup
Unit Riset : Wito Argo
Unit Produksi Pupuk Organik : Sujarwo

Unit Usaha

1. Wisata petik buah apel
2. Produksi pupuk organik
3. Menyewa lahan pertanian apel serta mengelolanya